Soal Latihan Pengantar Perpajakan BSI 1

Latihan Soal :

1. Berikut ini adalah ciri-ciri yang melekat pada pengertian pajak, kecuali :
a.Dipungut oleh negara berdasarkan kekuatan UU serta aturan pelaksanaannya.
b.Adanya kontra prestasi individu oleh pemerintah
c.Disebabkan oleh adanya suatu keadaan, kejadian dan perbuatan yang memberikan kedudukan tertentu kepada seseorang
d.Tidak adanya kontra prestasi individu oleh pemerintah
e.Digunakan untuk kepentingan negara secara umum

2. Fungsi pajak untuk memasukkan uang ke kas negara merupakan definisi dari fungsi pajak :
a. Fungsi mengatur
b. Fungsi tidak langsung
c. Fungsi sumber keuangan negara
d. Fungsi langsung
e. Fungsi anggaran

3. Hukum pajak yang mengatur tentang cara-cara mengimplementasikan hukum material menjadi suatu kenyataan adalah :
a. Hukum pajak Material
b. Hukum Pajak Formal
c. Hukum Pidana
d. Hukum Perdata
e. Hukum Tata Negara

4. Pemungutan pajak tidak boleh mengganggu kegiatan produksi sehingga kegiatan berproduksi tetap berjalan dengan lancar bahkan meningkat, ini merupakan syarat :
a. Syarat produksi d. Syarat efisiensi
b. Syarat finansial e. Syarat produksi dan uang
c. Syarat ekonomi

5. Manakah yang merupakan  syarat pemungutan pajak:
a. Syarat keadilan d. a dan b yang benar
b. syarat produksi e. b dan c yang benar
c. Syarat mengatur

Post a Comment

 
Top